Amil Zakat
INFORMASI | : | Hasanah, SE |
TELEPON | : | +62-821-5458-0966 |
Nabi Muhammad SAW juga pernah bersabda seperti dalam Hadist Riwayat Muslim. “Ketika anak Adam mati, terputuslah amalnya kecuali tiga perkara yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan anak saleh yang mendoakannya.”
Pondok Qur’an terbuka untuk menerima zakat infaq dan sedekah dari ummat. Semoga amal jariyah antum yang dititipkan melalui Pondok Qur’an dapat kami pergunakan dengan sebaik-baiknya untuk membesarkan pondok ini dan bisa membantu ummat dalam berbagai aspek sesuai kemampuan dan dana ziswaf yang antum berikan.
Semoga Allah Subhanahu wa ta’ala memberikan kita kemudahan dalam memuliakan anak yatim, mustahik dan penghafal Alqur’an. Amin