SEKILAS INFO
  • 2 tahun yang lalu / Peletakan Batu Pertama Pondok Qur’an Al Barakah Pemangkat 19 November 2021
  • 2 tahun yang lalu / SK Menteri Hukum dan HAM RI Nomor: AHU-0023237.AH.01.04. TAHUN 2021. Akta Yayasan Nomor  88/22.09.2021
WAKTU :

JUMAT PATEHAH Seri ke 14

Terbit 15 April 2023 | Oleh : Yayasan Al Barakah | Kategori : Pembangunan
JUMAT PATEHAH Seri ke 14

Alhamdulillah hari ini 10 Maret 2023 atas izin Allah berbagi kembali ke tetangga Pondok Qur’an Albarakah dalam program PATEHAH. Program bulanan Hawnan Albarakah.

Pondok Qur’an Albarakah tetap istiqomah dalam program berbagi kepada MUSTAHIK, GURU NGAJI, FII SABILILLAH sehingga kehadirannya bermanfaat bagi umat baik melalui pendidikan Alqur’an maupun amal sholeh.

Hari Jumat penuh barokah menjadi sinyal syukur yang harus ditebarkan kepada umat. Rasa empati kepada umat dilakukan dengan langkah nyata pengurus Pondok Qur’an Albarakah melalui satu pilar Masajidallah yaitu Surau Hawnan Albarakah.

Terima kasih orang baik yang istiqomah membersamai gerakan PATEHAH ini.

Semoga Allah Taala membalas dari arah yang tak disangka-sangka dan melimpahkan keberkahan bagi kita semua

Amin Allahumma Aamiin.

Jazakumullah khairan kastiran. Berkah selalu.

Informasi Layanan Infaq Pondok Qur’an

Konfirmasi Transfer ke 082154580966

SebelumnyaPASAR HAWNAN SERI 4 SesudahnyaTADDARUS HAWNAN

Berita Lainnya

0 Komentar